SD Islam Bustanul ‘Ulum Melakukan Do’a dan Penggalangan Dana Untuk Korban Banjir Gunung Batin Baru

Hujan deras beberapa hari lalu (9/3/2023) menyebabkan banjir di beberapa titik di wilayah Lampung, salah satunya di wilayah Gunung Batin Baru. Diketahui sebanyak 50 KK terdampak oleh bencana banjir tersebut. Beberapa rumah warga pun hanyut terbawa aliran deras banjir. Sebagai bentuk kepedulian terhadap fenomena itu, warga SD Islam Bustanul ‘Ulum GBB berinisiatif melakukan penggalangan dana […]